jalan menuju keberhasilan

Rabu, 16 November 2011

Memperbaiki Hard disk yang terkena Bad Sector

0 komentar
Melanjutkan artikel sebelumnya “Periksa Kondisi Hard Disk Komputer Anda”, artikel ini akan membahas tentang bagaimana memperbaiki jika hard disk terkena bad sector. Jika belum mengerti apa itu bad sector dan bagaimana memeriksa kondisi hardisk, maka silahkan membaca artikel tersebut.Bad Sector di hardisk secara umum ada 2 macam, yaitu mekanik/fisik dan software. Bad sector mekanik, yaitu seperti permukaan lempeng penyimpan data hardisk rusak secara fisik misal karena tergores, terkena debu, terkena benturan keras dan sebagainya....
newer post

Lisensi Gratis USB Safety Remove 7.0

0 komentar
Apakah anda sering mengalami masalah ketika ingin melepas Media seperti USB Flash drive (Flashdisk), eksternal hardisk, memory card dan sebagainya ? Berbagai cara untuk meng-eject Flahsdisk sudah dicoba, tetapi sering gagal dan hanya selalu muncul pesan “The device ‘Generic volume’ cannot be stopped right now. Try stopping the device again later.”Jika memaksa mencabut langsung USB Flash drive, kadang bisa beresiko. Maka kita dapat meng-unlock file yang sedang digunakan (mengakses USB) atau alternatifnya menggunakan tool khusus,...
newer post

Cara meningkatkan/mengoptimasi kecepatan akses Internet

0 komentar
Salah satu cara meningkatkan akses internet adalah mengatur /mengoptimasi konfigurasi atau setting di Sistem Operasi seperti Windows. Meskipun pengaruhnya bisa berbeda-beda karena akses internet juga dipengaruhi oleh banyak faktor seperti dari software, hardware, kesibukan trafik di jaringan yang digunakan dan lainnya.Untuk Sistem Operasi Windos, kita bisa mengatur beberapa setting di registry atau bisa menggunakan beberapa software optimasi yang sudah tersedia. Berikut beberapa yang bisa dilakukan untuk meningkatkan/optimasi...
newer post

Format Flashdisk dengan File system NTFS

0 komentar
Sebagian kita mungkin jarang memperhatikan tipe file sistem yang digunakan Flashdisk kita, apakah itu NTFS, FAT32 atau FAT. Untuk mengetahui file sistem yang digunakan, klik kanan Flashdisk di Windows Explorer dan pilih Properties. Di sana terlihat tipe File System yang digunakan.Tetapi ketika kita akan mencoba mem-format melalui windows Explorer, mungkin disana tidak ada menu NTFS, adanya hanya FAT32 dan FAT. Bagaimana cara mem-format NTFS dan apa bedanya dengan FAT32 dan juga FAT ? Mengapa NTFS ?NTFS merupakan format file system...
newer post

Cara Installasi Windows XP

0 komentar
Ada kalanya pengguna komputer mengalami masalah dengan Windows atau sistemnya. Terkadang muncul masalah serius yang menyebabkan komputer tidak bisa booting atau file-file sistem windows rusak akibat virus. Jika ini terjadi biasanya ada dua pilihan: Install Ulang atau Repair Installasi Windows.Kali ini akan dibahas bagaimana cara me-repair ( memperbaiki) installasi Windows Xp.Teknik Repair ini memiliki keunggulan seperti data-data yang ada di sistem masih tetap utuh ( program-program yang terinstall di komputer juga masih tetap)....
newer post

Install 2 Windows XP dalam satu PC (Komputer)

0 komentar
Mungkin masih banyak yang belum tahu jika kita bisa menginstall 2 Windows XP yang sama dalam satu PC (komputer). Misalnya di install di drive C: dan D:. Tetapi mengapa repot-repot install 2 Windows XP ? Ada beberapa manfaat yang bisa didapatkan ketika kita menginstall 2 Windows XP, meskipun juga ada kekurangannya.Berikut akan dibahas secara singkat tentang Install 2 Windows XP dalam satu PC.Manfaat yang bisa didapatkan dengan menginstall 2 Windows Xp dalam satu PC antara lain :Untuk mencoba aplikasi atau software tertentu, misalnya...
newer post

Cara menghilangkan bayangan iklan pada blog

0 komentar
Login ke Blogger > Design > Edit HTML. Nggak perlu centang expand widget templates untuk yang ini karena udah bisa langsung ditemukan keberadaanya. Kemudian cari kode berikut ini: .post-body img, .post-body .tr-caption-container, .Profile img, .Image img,.BlogList .item-thumbnail img { padding: $(image.border.small.size); background: $(image.background.color); border: 1px solid $(image.border.color); -moz-box-shadow: 1px 1px 5px rgba(0, 0, 0, .1); -webkit-box-shadow: 1px 1px 5px rgba(0, 0, 0, .1); box-shadow: 1px 1px 5px rgba(0, 0, 0, .1);} Ganti semua angka pikselnya (px) menjadi nol. Maka hasilnya akan jadi...
newer post

Download Film Immortals (2011)

0 komentar
Info: http://www.imdb.com/title/tt1253864/Release Date: 11 November 2011 (Indonesia)Genre: Action | Drama | FantasyCast: Henry Cavill, Mickey Rourke and John HurtQuality: CAMEncoder: Demitos@GanoolSource: CAM XviD-THSRelease Info: NFO Subtitle: Indonesia, English (N/A)Sinopsis:Eons after the Gods won their mythic struggle against the Titans, a new evil threatens the land. Mad with power, King Hyperion (Mickey Rourke) has declared war against humanity. Amassing a bloodthirsty army of soldiers disfigured by his own hand, Hyperion has...
newer post

Download Harry Potter 6

0 komentar
Info: Harry Potter and the Half-Blood Prince Release Date: 17 July 2009 (Indonesia) Genre: Action | Adventure | Fantasy | Mystery Pemain: Daniel Radcliffe, Rupert Grint, Emma Watson, Bonnie Wright, Sir Michael Gambon, Alan Rickman, Helena Bonham Carter Quality: DVDRip Subtitle: Indonesia, English Sinopsis: Voldemort menguasai dunia Muggle...
newer post

Download Samurai X: Trust and Betrayal - OVA

0 komentar
Episodes: 4/Complete Release: 20 Februari 1999 Genres: Action • Adventure • Samurai • Romance Duration: 30 min. per episode Type: MKV File (576 x 432) Audio: Japanese + English Subtitle: English Size: -+70 Mb/Episode OVA 1 - Mediafire | Enterupload OVA 2 - Mediafire | Enterupload OVA 3 - Mediafire | Enterupload OVA 4 - Mediafire | Enterupload * How to change audio : Media Player Classic = Right Klik 0n Screen > Navigate > Audio > Gom Player = Right Klik on Screen > Audio > Select Stream >...
newer post

Cara membuat kacamata 3D Sendiri

0 komentar
Pernahkah anda menonton film 3D atau gambar 3D dengan kacamata yang seakan gambar dapat muncul keluar monitor seolah nyata dan sebaliknya juga dapat jauh kebelakang monitor atau monitor adalah jendela untuk masuk ke dalam adegan film itu. Saat melepas kacamata yang anda pakai gambar tidak dapat muncul keluar monitor karena untuk merasakan effect 3D anda harus menggunakan kacamata 3D.Namun sekarang video 3D dapat anda cari di internet juga gambar-gamber 3D juga banyak di temukan. Tapi pasti banyak diantara kalian yang “TIDAK PUNYA...
newer post

Air + Sinar Matahari = Bahan Bakar

0 komentar
Departemen Energi AS telah memberikan $ 122 juta untuk mendirikan sebuah pusat riset di California untuk mengembangkan suatu metode yang dapat menghasilkan bahan bakar terbuat dari sinar matahari. Peneltian ini mengambil ide dari fotosintesis pada tumbuhan. Selama bertahun-tahun, para peneliti mencari cara untuk meniru fotosintesis, bagaimana cara tanaman dapat menangkap energi matahari dan menyimpannya dalam bentuk ikatan kimia dengan pemisahan air dan karbon dioksida. Pusat riset ini dibangun untuk menemukan bahan katalis dan...
newer post

Ilmuwan Membuat Terobosan Baru Dengan Programmable Prosesor Quantum Yang Pertama

0 komentar
Komputer terbaik kita hari ini mungkin bisa membutuhkan waktu bertahun-tahun untuk dapat menyelesaikan suatu perhitungan yang rumit, seperti memecahkan password. Tapi dimasa depan hal itu dapat dilakukan hanya dalam hitungan detik dengan menggunakan komputer kuantum. Fisikawan di NIST telah membuat lompatan signifikan terhadap tujuan ini dengan menunjukkan prosesor kuantum universal yang dapat diprogram untuk pertama kalinya. Dengan kata lain, ini adalah pertama kalinya seseorang telah mengembangkan prosesor yang dapat menangani...
newer post

Rochard v1.0 multi6 cracked-THETA

0 komentar
Rochard v1.0 multi6 cracked-THETA Read More >>...
newer post

Selasa, 15 November 2011

Download Versi terbaru, Free Avast Antivirus 6.0

0 komentar
Avast merupakan antivirus yang cukup populer, terutama untuk kategori free antivirus. Bukan saja karena gratisnya, tetapi fitur yang disertakan cukup melimpah, meski di versi gratis-nya sekalipun. Mendahului produk antivirus lainnya, Avast baru saja merilis versi baru produk antivirusnya, Avast Antivirus 6.0. Versi baru ini tentu memberikan fitur dan tampilan baru, sehingga bagi pengguna versi 5, tidak sepantasnya melewatkan versi baru ini.Free Avast Antivirus 6.0 menyediakan fitur cukup banyak, yang biasanya di produk lainnya...
newer post

Cara dan Metode Memilih Antivirus Terbaik

0 komentar
Perkembangan teknologi informasi yang sangat pesat saat ini mendorong tingkat pertumbuhan virus yang signifikan. Banyaknya virus yang berkeliaran membuat pengguna komputer jengah. Apalagi sistem antivirus tidak seratus persen mampu melindungi komputer ( ini merupakan tulisan dari seorang pemerhati Antivirus, Fajar Novriawan yang menganalisa dari hasil test-test antivirus oleh Av-Comparatives ).A. Apa antivirus itu?Sebelum memilih antivirus ada baiknya kita mengetahui sedikit tentang antivirus. Antivirus yaitu software yang befungsi...
newer post

Membasmi virus shortcut, W32 Ramnit

0 komentar
Beberapa hari yang lalu komputer tetangga saya bermasalah, karena setelah dimasukkan USB Flashdisk, selalu muncul empat buat shortcut, yaitu Copy of Shortcut to (1).lnk sampai Copy of Shortcut to (4).lnk. Tidak hanya sampai disitu, beberapa program atau aplikasi yang biasa digunakan tiba-tiba tidak bisa dijalankan, sehingga dugaan saya komputernya terkena virus.Sebenarnya komputer tersebut sudah di install Antivirus, ketika itu menggunakan Avira Antivir Personal. Tetapi karena penggunanya masih anak kecil, sehingga kurang perhatian...
newer post
newer post older post Home