
WordPress (wordpress.org)
Kali ini saya akan mereview plugin yang bernama DropBox Sync, Plugin ini menggunakan layanan DropBox.com untuk membuat loading wordpress kita menjadi lebih cepat. Lalu bagaimanakah cara kerjanya ? Sangat sederhana, plugin ini akan melakukan sync terhadap file image yang terdapat di blog anda ke DropBox.
0 komentar:
Posting Komentar